Mata Uang Negeri Sakura Kembali Melemah



( 2016-09-14 08:51:02 )

Pada perdagangan hari ini Rabu (14/09) Yen Jepang terlihat melemah terhadap dolar AS, setelah sebellumnya sempat menguat dari sesi sebelumnya. USDJPY menguat 0.035 di level 102.61.

Walaupun Bank of Japan (BoJ) masih tetap berada di bawah tekanan untuk lebih lanjut dalam siklus QE. Gubernur BoJ Haruhiko Hubert Kuroda masih wait and see pada keputusan suku bunga 21 September yang akan datang.

BoJ yang sedang meninjau kelanjutan pemangkasan suku bunga, dan Uji nuklir dari Korea Utara yang dilaporkan yang paling besar yang pernah ada. Tadi malam, mata uang negeri sakura ini melonjak Kyodo news agency mengabarkan bahwa BOJ dapat menstimulasi harga lebih lanjut ke teritori negatif, dan kemudian ketika cakupan uji Korea Utara diedarkan kantor berita dunia.